Pengalaman Berternak Lovebird

 Saya adalah seorang penghobi burung, khususnya burung lovebird, burung paruh bengkok satu ini memang menjadi idaman bagi segelintir bany...


 Saya adalah seorang penghobi burung, khususnya burung lovebird, burung paruh bengkok satu ini memang menjadi idaman bagi segelintir banyak para penghobies kicaumania "kalau saya pribadi memelihara binatang satu ini bukanlah suatu hal yang disebabkan karena ikut-ikutan atau karena berniat mencari untung dengan menjualnya kembali" karena bagi saya memelihara burung paruh bengkok adalah impian saya sejak dahulu.

 Jadi langsung aja ya" saya bagi pengalaman saya tentang burung paruh bengkok ini, pertama didahului dengan cerita suatu saat saya tahu tentang burung jenis ini, lalu saya mencoba mencari tahu dulu tentang apa dan bagaimana teknik pemeliharaannya, tentang jenis pakannya yang berupa biji-bijian seperti milet atau jewawut juga bisa diberikan pakan tambahan seperti kangkung, toge dan jagung. lalu mencari tahu tentang jenis sangkar apa yang cocok untuk jenis burung lovebird, dan ternyata jenis sangkarnya adalah yang jerujinya terbuat dari besi seperti gambar diatas.

 Setelah lama memelihara hewan satu ini saya tertarik untuk mencoba mengkembang biakannya. lalu apa yang harus saya lakukan? saya mencoba dengan memulai membeli pasangan dari lovebird ini, dan memang agak sulit untuk membedakan bagaimana jenis kelamin dari burung lovebird" tetapi kalu kita jeli dan mau bertanya pasti akan bisa untuk mengetahuinya.



Foto kiriman BAHRUDIN (@bahrudin90) pada



  Lalu siapkan kandang ternak ukuran P : 50cm x L : 40cm x T : 50cm terbuat dari besi agar tidak mudah dirusak, mengingat burung ini memang suka sekali menggigit dan bisa saja kandang yang terbuat dari kayu akan mudah di jebol oleh burung Lovebird, dan juga siapkan sangkar atau rumah burung berupa gelodok berbentuk kotak dengan lubang di tengah atasnya seperti gambar di atas dan di bawah ini.



  Dan tinggal ditunggu saja bagaimana proses pengembangbiakan akan terjadi juga jangan lupa banyak-banyak berdo'a semoga bertelur yang banyak ^_^ dan berikut gambar burung cantik dan lucu ini yang mungkin bisa membuat kamu tergoda untuk memilikinya

Foto kiriman BAHRUDIN (@bahrudin90) pada


    Dan ini beberapa keberhasilan saya dalam mengembang biakan nya  walaupun salah satunya ada yang tidak mampu bertahan



COMMENTS

BLOGGER: 4
Loading...
Nama

Lainnya Motivasi News Ragam Story
false
ltr
item
ALGO BLOG: Pengalaman Berternak Lovebird
Pengalaman Berternak Lovebird
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhs320PyfcTXrNJ76ofwQ6PQx9xKzYoqYuGBjL52YPcZirxTqrPZ2rEWQc2YmsuvQdimHE9bCtaH8ECwraYIl7QkTGd4E-KqeE_NuYyeTNvH6CHERY89OWEvfxEvGWStJALOvtOJWwhi0w/s200/lovebirdku.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhs320PyfcTXrNJ76ofwQ6PQx9xKzYoqYuGBjL52YPcZirxTqrPZ2rEWQc2YmsuvQdimHE9bCtaH8ECwraYIl7QkTGd4E-KqeE_NuYyeTNvH6CHERY89OWEvfxEvGWStJALOvtOJWwhi0w/s72-c/lovebirdku.jpg
ALGO BLOG
http://bangalgo.blogspot.com/2016/06/pengalaman-berternak-lovebird.html
http://bangalgo.blogspot.com/
http://bangalgo.blogspot.com/
http://bangalgo.blogspot.com/2016/06/pengalaman-berternak-lovebird.html
true
6752508797102215438
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy